Cara Menggunakan Face Recognition Boarding Gate

Berikut ini kami sampaikan Cara Menggunakan Face Recognition Boarding Gate di Stasiun. Face Recognition Boarding Gate adalah teknologi / alat pengenal wajah yang digunakan untuk mengintegrasikan data penumpang, data kereta dan status vaksin.

Fungsinya agar penumpang tidak perlu repot mengeluarkan bukti identitas seperti KTP, SIM, Passport, dll. Cukup sekali daftar saja untuk selamanya.

Daftgar Face Recognition Boarding Gate

Anda hanya perlu melakukan satu kali registrasi di awal yang berlaku seterusnya, enak sekali bukan? Data aman dan terjamin, penumpang tidak perlu kawatir akan kebocoran data pribadi.

Cara Menggunakan Face Recognition Boarding Gate

Pertama yang perlu dilakukan adalah Registrasi terlebih dahulu dengan cara menempelkan eKTP dan jari telunjuk di eKTP reader. Cukup itu saja langkahnya, simpel dan mudah.

Jika sudah melakukan registrasi, maka untuk boarding ke stasiun, penumpang tidak perlu cetak tiket dan cukup dengan melakukan scan wajah di Face Recognition Boarding Gate.

Baca juga Boarding Lebih Mudah dengan Face Recognition Boarding Gate di Stasiun

Jika tidak memiliki eKTP atau eKTP rusak, maka registrasi bisa dilakukan secara manual.

Registrasi dapat dilakukan di counter pendaftaran yang tersedia di area check in counter stasiun. Silakan daftarkan diri anda untuk bisa menggunakan Cara Menggunakan Face Recognition Boarding Gate di Stasiun.

Baca Juga Syarat Naik Kereta Api Terbaru

Cara Menggunakan Face Recognition Boarding Gate yaitu dengan scan wajah atau berdiri di depan kamera dan pintu akan otomatis terbuka. Anda akan berhasil boarding apabila data penumpang sesuai dengan tiket keberangkatan serta persyaratan perjalanan yang sesuai. Nah itu dia bagaimana Cara Menggunakan Face Recognition Boarding Gate di Stasiun untuk mempermudah dan mempercepat boarding.

Leave a Reply