Berikut ini Jadwal dan Harga Tiket KA Tambahan Natal – Tahun Baru 2024/2025. Musim libur akhir tahun ditetapkan oleh PT KAI mulai tanggal 19 Desember 2024 sampai dengan 5 Januari 2025. Pada tanggal tersebut diperkirakan terjadi peningkatan permintaan pada tiket kereta api. Untuk mengantisipasi habisnya tiket kereta api reguler, maka PT KAI menyediakan Kereta Api Tambahan Natal dan Tahun Baru.
Tiket KA tambahan Natal dan Tahun Baru sudah dapat dipesan mulai Hari Rabu, tanggal 19 November 2024 pukul 00.01 WIB melalui aplikasi Access by KAI, web kai.id, dan seluruh channel penjualan online resmi lainnya. Adapun loket di stasiun hanya melayani penjualan tiket go show mulai 3 jam sebelum jadwal keberangkatan kereta api. Anda juga bisa memesan tiket di Tiket,com atau Traveloka yang biasanya menawarkan berbagai macam diskon.
Harga Tiket Kereta Api Tambahan Natal dan Tahun Baru
Argo Merbabu Tambahan Semarang Tawang Gambir 430K
Kertajaya Tambahan PSE-SBI (Pasarsenen-Pasar Turi), eko 270K
Brantas Tambahan Pasarsenen-Blitar, eko 260K, Bis 360K
KA Tambahan PSE SLO dan SLO PSE eko 350K, eks 490K
Kutojaya Utara Tambahan Kutoarjo-Pasarsenen eko 230K
KA Tambahan BD SLO eko 270K, eks 440K
Kutojaya Selatan Tambahan Kutoarjo Kiaracondong eko 160K
Gajayana Tambahan Gambiar Malang full trip 780K, YK GMR 625K
KA Tambahan GMR YK 610K
KA Tambahan GMR SLO dan SLO GMR 620K
Java Priority 1.350K
KA Tambahan SGU KAC Surabaya Kiaracondong 290K
Sembrani Tambahan Gambair Surabaya Pasar Turi 770K, 800K
Purwojaya Tambahan Cilacap Gambir 380K
Jadwal Kereta Api Tambahan Natal dan Tahun Baru
Silakan pesan tiket KA Tambahan Natal dan Tahun Baru di aplikasi Acces by KAI, Tiket,com dan Traveloka.